Cari Blog Ini

Jumat, 11 Oktober 2013

Gadget vs Belajar

Anak muda zaman sekarang sudah begitu berubah dengan zaman anak muda pada masa sebelum teknologi berkembang, banyak anak muda yang sudah memiliki perangkat-perangkat gadget seperti Hape smartphone, Tablet PC, dsb, tapi tahukan kamu kegunaan dari gadget-gadget tersebut, mereka menggunakan gadget hanya untuk gaya-gayaan saja, ada juga yang menggunakan gadget tersebut untuk berselancar internet seperti "socmed" (sosial media).
Kelebihan dari gadget adalah gadget lebih muda dibawa kemanapun dibandingkan perangkat portable lainnya seperti notebook/laptop yang memiliki ukuran yang besar dan tidak praktis. selain itu gadget juga bisa digunakan untuk mengedit dokumen seperti word, excel, powerpoint apabila dokumen tersebut tidak dapat diselesaikan karena waktunya yang mendesak.
Dibalik kelebihan itu, gadget juga ada kekurangannya, seperti anak muda yang selalu malas belajar setiap hari, hal ini dikarena gadget menawarkan hiburan yang banyak dibandingkan dengan belajar untuk haya sekedar menghafalkan pelajaran yang sudah diberikan disekolah tadi, kedua gadget juga bisa membuat anak terganggu konsentasi saat belajar disekolah, banyak anak muda zaman sekarang yang mudah lupa/tidak ingat apa materi pelajaran yang sudah diberikan guru disekolahkarena anak-anak sibuk memainkan gadget dibandingkan memperhatikan guru yang sedang menjelaskan materi pelajaran didepan.
sebenarnya kekurangan tersebut bisa dicegah dengan kemauan kamu didalam hati kamu masing-masing, serta niat untuk belajar lebih rajin, giat, dan tekun ditingkatkan, tetapi semua ini tidaklah "instant", semua ini butuh proses agar anak-anak tidak kecanduan main gadget setiap hari dan merubah kebiasaan buruk tersebut dengan belajar atau membaca buku.
Kemauan dirimu sendiri untuk belajar lebih giat juga dapat mengurangi kebiasaan bermain gadget secara berlebihan, biasakan untuk membuat jadwan dirumah antara waktu belajar sama waktu bermain.


Kamis, 05 Juli 2012

This's me and friends


Hubungan masa-masa sekolah dengan kejujuran dan pergaulan

Masa-masa sekolah berawal dari sekolah dasar, disana kita masih bisa bermain sambil belajar tetapi tahap belajar sudah mulai dari sekolah dasar, supaya otak kita berlatih untuk mengerjakan suatu tugas, selain itu belajar juga bisa menentukan masa depan kita dimasa yg akan mendatang, masa belajar akan semakin serius di SMP & SMA, akan tetapi di masa-masa seperti SMP & SMA godaan terhadap teman bermain akan semakin banyak, makanya disisi ini banyak sekali perilaku penyimpangan yg terjadi pada anak remaja di masa-masa sekolah seperti merokok, maksiat, yg parah adalah malas belajar.
Anak-anak yg malas belajar biasanya sering tidak mengerjakan tugas (baik tugas sekolah maupun tugas pekerjaan rumah), selain itu anak-anak yg malas belajar sering/selalu menyontek saat mengerjakan ulangan umum, padahal kebiasaan menyontek itu sangat dilarang karena merupakan aksi kecurangan dalam ulangan.